Sekelompok dokter mengambil jantung Diego Maradona untuk mempelajari penyebab kematian. Jantung itu diekstraksi, tapi tidak ada informasi penyebab kematian sang bintang.
Podcast berisi wawancara dengan orang-orang dekat Diego Maradona, dan fokus pada hari-hari terakhir sang bintang. Thierry Henry akan menjadi pembawa acara versi Bahasa Inggris dan Prancis.
Dahiana Gisela Madrid adalah perawat terakhir yang coba memberi pertolongan kepada Diego Maradona. Kini dia jadi satu dari tujuh orang yang diduga menyebabkan kematian sang legenda.
Beberapa hari setelah menjalani operasi, Diego Maradona menjalani penyembuhan di rumah. Saat itulah sang legenda banyak menghisap ganja dan mengkonsumsi obat bius.
Otoritas Kehakiman Argentina menyita harta karun Diego Maradona, dan akan diserahkan setelah pertarungan hukum selesai. Kolektor harus menunggu dengan sabar.