Tag: pemakzulan
- News
Lolos Pemakzulan, Ini yang Dikatakan Bupati Pati Sudewo untuk Pendukungnya
Bupati Pati Sudewo ucapkan terima kasih kepada seluruh pihak yang telah memberikan dukungan, doa, kesetiaan dan loyalitas kepadanya usai lolos dari proses pemakzulan di DPRD.
Sunday, 02 November 2025 - 23:00
- The Other Side
Bupati Pati Menolak Lengser, Demo Besar-besaran Jilid 2 Bakal Digelar 25 Agustus Nanti?
Beredar kabar jika ribuan warga Pati bakal kembali menggelar demo besar-besaran pada Senin, 25 Agustus 2025 mendatang.
Tuesday, 19 August 2025 - 20:48
- News
Mahkamah Agung Filipina Membatalkan Pemakzulan Wakil Presiden Sara Duterte
Mahkamah Agung Filipina membatalkan pemakzulan terhadap Wakil Presiden Filipina Sara Duterte dalam sidang pada Jumat 25 Juli 2025.
Saturday, 26 July 2025 - 16:00
- News
Wapres Filipina Sara Duterte tak Bisa Menghindari Sidang Pemakzulan
Senat menolak menggelar sidang pemakzulan setelah melakukan pemungutan suara. DPR Filipina mengatakan menghentikan sidang pemakzulan adalah melanggar undang-undang.
Wednesday, 11 June 2025 - 16:42
- News
Makin Sengit, Elon Musk Dukung Pemakzulan Donald Trump
Di tengah perseteruannya dengan Presiden Donald Trump, miliarder Elon Musk membuat pernyataan yang mengejutkan, setuju dengan Pemakzulan Trump, Kamis 5 Juni 2025.
Friday, 06 June 2025 - 14:00
- News
Perhatian! Presiden Korsel Bebas dari Tahanan Jelang Putusan Pemakzulan
Pengadilan mengabulkan permohonan Presiden Korea Selatan (Korsel), Yoon Suk Yeol untuk membatalkan penangkapannya sehingga ia dibebaskan pada Jumat 7 Maret 2025.
Friday, 07 March 2025 - 22:00
- News
Ternyata! Demo Tandingan Tolak Pemakzulan Digelar Pendukung Presiden Korsel Yoon Suk Yeol
Demonstrasi tandingan digelar oleh ratusan pendukung Presiden Korea Selatan Yoon Suk Yeol untuk menentang pemakzulan sang presiden.
Monday, 23 December 2024 - 13:00
- News
Tujuh Pastor Katolik Filipina Ajukan Tuntutan Pemakzulan Wapres Sara Duterte
Ini kali ketiga Wapres Filipina Sara Duterte menghadai tuntutan pemakzulan dari rakyatnya. Dua yang pertama dari koalisi aktivis. Presiden Ferdinand Marcos Jr berusaha mencegah pemakzulan.
Thursday, 19 December 2024 - 17:34
- News
Presiden Korsel Yoon Siap Hadiri Sidang Pemakzulan, Ini Syaratnya
Sidang pemakzulan di Mahmakah Konstitusi (MK) apabila digelar secara terbuka maka Presiden Korea Selatan (Korsel) Yoon Suk Yeol siap menghadiri sidang tersebut.
Wednesday, 18 December 2024 - 10:30
- News
Sejumlah Skandal First Lady Korea Selatan dan Kemungkinan Kejatuhan Presiden Yoon Suk-yeol
Selama dua setengah tahun masa jabatannya, Presiden Yoon Suk-yeol dihantui kontroversi dan tuduhan terhadap istrinya; manipulasi saham, plagiarisme makalah penelitian, penggunaan pengaruh, dan menerima tas tangan Dior.
Tuesday, 17 December 2024 - 00:33