Tag: mafia-tanah
- News
Sempat Mangkir, Anggota DPRD Kebumen Tersangka Penggelapan Tanah Langsung Ditahan
Sempat mangkir pada panggilan pertama oleh Satreskrim Polres Kebumen, oknum anggota DPRD Kebumen yang terjerat kasus penipuan dan penggelapan sertifikat tanah akhirnya ditahan polisi.
Thursday, 04 September 2025 - 17:00
- News
Dugaan Mafia Tanah di Sleman, Sawah 800 Meter Persegi Raib, Anak Malah Jadi Tersangka!
Keluarga almarhum Budi Harjo, warga Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta menjadi korban kasus dugaan mafia tanah.
Saturday, 21 June 2025 - 15:02
- News
Usut Dugaan Mafia Tanah Mbah Tupon, Polda DIY Bakal Periksa Pejabat Penerbit Sertifikat
Polda Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) mengaku bakal mempercepat proses penyelidikan dugaan mafia tanah yang menimpa Mbah Tupon (68) di Ngentak Bangunjiwo, Kasihan, Bantul.
Monday, 05 May 2025 - 02:01
- News
Justice For Mbah Tupon Menggema, Warganet Cari Keadilan untuk Lansia Buta Huruf Korban Mafia Tanah
Mbah Tupon Hadi Suwarno (68 tahun) kini terancam kehilangan tanah warisan seluas 1.655 meter persegi yang telah ia miliki selama puluhan tahun.
Tuesday, 29 April 2025 - 14:00
- News
Keren! Setelah Judi Online, Kapolri Bakal Sikat Habis Mafia Tanah
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo berjanji akan memberantas mafia tanah. Untuk itu, Kapolri akan membentuk satgas guna mengungkap mafia tanah.
Friday, 08 November 2024 - 16:00
- News
Aspirasi DPR Menampung Keluhan Masyarakat, Termasuk Soal Pinjol dan Mafia Tanah
DPR RI berencana menambah alat kelengkapan dewan (AKD) termasuk membentuk badan baru yakni Badan Aspirasi.
Thursday, 10 October 2024 - 14:00
- News
Babak Baru Kasus Mafia Tanah Nirina Zubir, Tiga Pembeli Gugat BPN
Jasmaini, Muhamad Fachrozy, dan Musaroh menggugat Kepala Kantor Wilayah (Kanwil) Badan Pertanahan Nasional (BPN) DKI Jakarta ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta, Senin, 10 Juni 2024.
Friday, 28 June 2024 - 15:31
- News
Lima Mafia Tanah di Banyuwangi dan Pamekasan Berhasil Dibekuk Satgas Polda Jatim
Satgas Mafia Tanah Jawa Timur (Jatim) berhasil mengungkap dua perkara kasus tanah dan menangkap lima orang pelakunya di Banyuwangi dan Pamekasan
Monday, 18 March 2024 - 09:30
- News
Jaksa Agung Terima Audiensi AHY, Bahas Kerja Sama Penegakan Hukum Hingga Pemberantasan Mafia Tanah!
Jaksa Agung ST Burhanuddin menerima audiensi Menteri Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) RI Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) di Gedung Utama Kejagung, Jakarta pada Selasa 5 Maret 2024.
Tuesday, 05 March 2024 - 15:02
- News
Jaksa Sita Aset Kasus Mafia Tanah untuk Pengembalian Kerugian Negara
Tim penyidik Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sulawesi Selatan menyita aset terduga korupsi berinisial AA terkait kasus dugaan mafia tanah.
Thursday, 08 February 2024 - 14:31